SEWAKTU.com - Jessica Iskandar menikah dengan Vincent Verhaag hari ini, Jumat 22 Oktober 2021.
Pernikahan Jessica Iskandar Vincent Verhaag akan disiarkan secara live virtual.
Melalui akun Instagramnya, Jessica Iskandar memberikan informasi bahwa pernikahannya dengan Vincent Verhaag disiarkan secara virtual pukul 15.00 WIB.
Baca Juga: Unggah Pas Foto untuk Buku Nikah, Jessica Iskandar Banjir Dukungan dari Rekan Selebriti
Artis yang akrab disapa Jedar ini tak mencelaskan secara rinci di mana pernikahan itu dilangsungkan.
Jedar hanya menuturkan bahwa warganet bisa menyaksikan siaran langsung momen sakral tersebut.
"Kami ingin mengundang anda menyaksikan secara virtual acara pernikahan kami," tulis Jedar, Jumat (22/10).
Baca Juga: Jessica Iskandar Akui Vincent Verhaag Berhasil Menyembuhkan Luka Masa Lalunya
Jessica Iskandar memohon doa untuk pernikahannya bersama Vincent Verhaag.
"Semoga dengan doa dan restu anda, kami bisa menjalani dan bertumbuh dalam rumah tangga yang kuat iman, Tuhan yang maha Esa. Amin," kata Jedar.
Sebelum mengumumkan pernikahan, Jessica Iskandar telah mengunggah pas foto dengan Vincent Verhaag.
Baca Juga: Senyum Sumringah Jessica Iskandar Dilamar Vincent Verhaarg : I Said Yes!
Dalam foto itu, terlihat Jedar dan Vincent Verhaag melakukan foto close up dengan latar merah di bagian belakang.
"Calon pengantin," tulis Jessica Iskandar pada Kamis, 21 Oktober 2021.
Artikel Terkait
Semakin Seru! Ini Dia Profil Lengkap di Dunia Nyata Para Pemain Little Mom yang Tayang di WeTV
Sinopsis dan Trailer Film Little Mom Episode 9, Keenan Marah dengan Naura
Streaming Little Mom Episode 9 Full Movie, Keenan Kecewa Berat Sama Naura? Saksikan Besok di WeTV
Jalan Cerita Little Mom Episode 9 Sub Indo Jumat 22 Oktober 2021, Saksikan Streaming Di Sini
Link Streaming Little Mom Episode 10, Celine Ancam Naura Jika Tak Putuskan Keenan