SEWAKTU.com - Pada Juli 2022, ada 5 weton yang mendapatkan rezeki tak terduga.
Primbon Jawa mengatakan bahwa jika mereka bisa bersedekah karena akan mendapatkan rezeki yang berlimpah.
Jika mereka terus bersedekah dan terus menjalin silaturahmi, maka mereka mendapatkan rezeki.
Lantas weton apa yang akan dapat lonjakan rezeki di bulan Juli ini?
Dilansir dari kanal YouTube Naura Komputer, pada Jumat, 24 Juni 2022, berikut ulasannya.
Baca Juga: 5 Weton yang Sulit Kaya dan Berpotensi Miskin Selamanya Menurut Primbon Jawa
1. Selasa Pahing
Weton ini memiliki neptu 12 dan berada dibawah naungan Lebu Katiup Angin, Aras Kembang, Satria Wirang, dan juga Kala Tinantang.
Sehingga dirinya memiliki sikap yang rendah hati serta selalu bertanggung jawab terhadap pekerjaannya.
Artikel Terkait
Weton Jawa Menurut Mbah Yadi Pati: Jaminan Hidupmu Pasti Sial Jika Nggresulo (Mengeluh)
Parto Patrio Pernah Buang Dua Anaknya karena Percaya Weton Jawa
Ramalan Primbon Jawa, Cek Kepribadian, Watak dan Karakter Weton Jawa Kamu Di Sini
Ramalan Primbon Jawa Hari Ini, Cek Kepribadian, Watak dan Karakter Hari Pahing Weton Jawa
5 Weton yang Sulit Kaya dan Berpotensi Miskin Selamanya Menurut Primbon Jawa